Selasa, 29 Oktober 2013

Betapa Dalamnya (How Deep Is Your Love)


Begitu besar kasih tlah tercurah bagi dunia
karyamu kasihmu yang termulia
tiada terselami besar dan ajaib perbuatan
Mu Kau beri hidupMu bagi diriku
Tiada yang spertiMu Kau berkuasa slamaNya
Kupuji Kau selalu



Oh betapa dalamNya betapa lebar

Nya kasih setiaMu

Oh Tiada bandingannya tiada duanya

tiada sperti Kau Yesus Tuhanku


AnugrahMu slalu baru tiada berkesudahan
kupuji Kau selalu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar